Cegah Stunting dengan ABCDE

Artikel Sehat Cegah Stunting dengan ABCDE. Stunting atau keterlambatan pertumbuhan merupakan masalah gizi kronis yang sering terjadi pada anak-anak di dunia, termasuk Indonesia. Stunting sendiri, dapat terlihat ketika anak memiliki tinggi badan lebih pendek dari tinggi badan normal yang seharusnya dimiliki oleh anak pada usia yang sama. Pada kasus anak yang mengalami stunting, tidak hanya […]
Hipertensi Dapat Menyebabkan Gagal Ginjal

Artikel Sehat Hipertensi Dapat Menyebabkan Gagal Ginjal Halo Sahabat Labuang Baji, Penting untuk menyadari bahwa hipertensi yang tidak terkendali dapat merusak pembuluh darah ginjal, mengakibatkan gangguan fungsi organ tersebut. Menjaga tekanan darah tetap terkendali adalah kunci untuk melindungi kesehatan ginjal dan mencegah risiko gagal ginjal. Kaitan Hipertensi dengan Gagal Ginjal Ginjal dan sistem peredaran darah […]
RSUD Labuang Baji Rayakan world heart day 2023

Berita Menarik RSUD Labuang Baji Rayakan world heart day 2023 ; Adakan Senam Jantung Sehat dan Penyuluhan Kesehatan. Pada tanggal 29 September 2023, Dunia memperingati Hari Jantung Sedunia dengan tema “Use Heart, Know Heart “. Di RSUD Labuang Baji sendiri kegiatan ini menjadi momen istimewa dengan diadakannya senam jantung sehat dan penyuluhan kesehatan jantung ke […]
RS Labuang Baji melalui promosi Kesehatan Rumah sakit melaksanakan penyuluhan PHBS di Tiga Sekolah Dasar.

Berita Menarik RS Labuang Baji melalui promosi Kesehatan Rumah sakit melaksanakan penyuluhan PHBS di Tiga Sekolah Dasar. Beberapa anak riang gembira berlarian bergantian saling mengejar seakan tak peduli matahari dengan teriknya menyinari halaman sekolah mereka. Sejak pelajaran offline diberlakukan pemerintah pasca Covid 19, kita patut bersyukur anak-anak dapat menerima langsung pelajaran dari guru, berinteraksi, bersosialisasi […]